TIKTAK.ID – Masyarakat Indonesia biasanya merasa kurang puas kalau makan tanpa sambal. Itu sebabnya, di Indonesia banyak kuliner dan jenis sambal yang sangat beragam. Salah satunya adalah sambal dabu-dabu yang biasanya banyak ditemui di daerah Manado.
Sambal dabu-dabu merupakan teman makan ikan yang memiliki rasa asam, unik, dan segar. Rasa segar ini dihasilkan dari komposisi utamanya, yakni tomat.
Anda tertarik untuk membuatnya?
Yuk simak ulasan resepnya di bawah ini:
Baca juga: Membuat Ayam Geprek Sambal Bawang Ala Resto Super Praktis dan Mudah
Bahan yang dibutuhkan:
Bahan sambal dabu-dabu Manado sangat mudah dicari dan didapat di tukang sayur.
Bahan:
2 buah tomat merah sedang.
3 buah tomat hijau.
15 cabai rawit.
7 siung besar bawang merah.
1 buah jeruk nipis.
2 sendok makan minyak panas.
Baca juga: Hemm Yummy..! Sarapan Nasi Goreng Lezat, Nikmat, dan Spesial ala Restoran
Halaman selanjutnya…