Tag: Gerindra
-
Partai Buruh Bertekad Rebut Suara Gerindra, PKS, NasDem dan PDIP di 2024
TIKTAK.ID – Presiden Partai Buruh, Said Iqbal mengungkapkan bahwa pihaknya bertekad untuk mengambil kembali suara para buruh dari partai-partai yang dulu sempat didukung oleh organisasi buruh. ... -
Gerindra Klaim Sandiaga Patuhi Partai dan Dukung Prabowo Jadi Capres 2024
TIKTAK.ID – Ketua Harian Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad menyampaikan isi pertemuan antara Ketua Umum Gerindra, Prabowo Subianto dan Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Sandiaga ... -
Gerindra Tanggapi PDIP yang Belum Usung Capres 2024
TIKTAK.ID – Partai Gerindra mengaku menghormati sikap Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang hingga kini masih belum mengumumkan siapa calon presiden (Capres) yang bakal diusung dalam ... -
Pengamat Sebut Prabowo Marah Besar Akibat Manuver Politik Sandiaga Uno
TIKTAK.ID – Teguran Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto, yang mengimbau kader meninggalkan partai bila sudah tidak cocok, dianggap sebagai amarah tingkat dewa terhadap Sandiaga Uno ... -
Sandiaga Minta Ketemu Empat Mata ke Prabowo, Bahas Pilpres?
TIKTAK.ID – Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad membenarkan kabar mengenai rencana Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Sandiaga Salahuddin Uno yang meminta kesediaan ... -
Parpol Nonparlemen Gabung Koalisi Gerindra-PKB
TIKTAK.ID – Anggota Koalisi Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 yang dibangun oleh Partai Gerindra dengan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) telah bertambah. Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi ... -
Gerindra Singgung Loyalitas Sandiaga yang Tak Hadir Peresmian Kantor Badan Pemenangan Presiden
TIKTAK.ID – Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Sandiaga Uno, diketahui tak hadir dalam acara peresmian kantor Badan Pemenangan Presiden Partai Gerindra. Wakil Ketua Umum (Waketum) ... -
Koalisi Gerindra-PKB Disebut Siap Umumkan Capres-Cawapres Akhir Januari 2023
TIKTAK.ID – Koalisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Gerinda disebut-sebut akan mendeklarasikan calon presiden (Capres) dan calon wakil presiden (Cawapres) di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 ... -
Demi Ikut Nyapres, Sandiaga Hengkang dari Gerindra ke PPP?
TIKTAK.ID – Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Sandiaga Uno, disebut-sebut selangkah lagi resmi bergabung dengan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) setelah hengkang dari Gerindra. Selama beberapa ... -
Gerindra Tegaskan Capres Selain Prabowo Ilegal, Sentil Sandiaga?
TIKTAK.ID – Sekretaris Jenderal Partai Gerindra, Ahmad Muzani mengingatkan seluruh kader di wilayah Aceh bahwa Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) pada medio Agustus lalu telah mendapuk Ketua ...